Berikut ini adalah pertanyaan dari fathurrachmanhabibi1 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
jawab yg singkat aja
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Senam lantai adalah salah satu bagian dari senam,yang dapat disebut juga dengan senam bebas.
2.tubuh dalam posisi berdiri tegak,kepala ditekuk kebelakang dengan posisi kedua kaki ditekuk,tangan ditekuk kebelakang hingga posisinya kematrsa,saat melakukan kayang posisi tubuh meregang dan melengkung.
3.berdiri tegak menghadap peti lompat,lakukan lompatan kepeti lompat,pada saat tangan menyentuh bagian atas peti lompat atau punggung teman yang bungkuk buka kedua kaki selebar mungkin kesamping.
4.suatu posisi dimana tubuh kita saat renang berada dalam posisi yang sejajar dengan permukaan air.
5.ketika didorong,posisi kedua tungkai kaki harus lah lurus dan rapat.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fikyreareo20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 23 Aug 21