Tugas PJOK hari ini 1. Sikap tegap dalam pencak silat

Berikut ini adalah pertanyaan dari ninafadil10 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tugas PJOK hari ini1. Sikap tegap dalam pencak silat ialah...
2. Sikap tegap memiliki ... macam
3. Berdiri tegak dengan kedua tangan mengepal dipinggang dan pandangan kedepan, adalah sikap tegap yang ke...
4. Kuda-kuda pencak silat adalah...
5. Sebutkan tiga macam kuda-kuda pencak silat...

tolong dibantu kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sikap Berdiri

Ada tiga sikap berdiri dalam pencak silat, antara lain : sikap berdiri

tegak, sikap berdiri kuda-kuda, dan sikap pasang. Sikap berdiri tegak

terdiri dari empat sikap tegak, yang meliputi :

a. Sikap tegak 1, kedua lengan dan tangan lurus di samping badan.

b. Sikap tegak 2, kedua tangan mengepal berada di samping

pinggang.

c. Sikap tegak 3, kedua tangan mengepal di depan dada.

d. Sikap tegak 4, kedua tangan silang di depan dada.

Penjelasan:

maaf kalo salah yah maafffff bangett

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh taufikmuhammadhakim8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Dec 21