6. Carilah 3 kasus korupsi kepala daerah, jelaskan.

Berikut ini adalah pertanyaan dari rofikhorofikho54 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

6. Carilah 3 kasus korupsi kepala daerah, jelaskan.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

1. Bupati Cianjur Irvan Rivano Muchtar

KPK menangkap Bupati Cianjur Irvan Rivano Muchtar di rumah dinasnya pada Rabu (12/12/2018) silam. Ia bersama tiga orang lainnya ditetapkan tersangka oleh KPK.

Irvan bersama tiga tersangka lainnya diduga meminta, menerima, atau memotong dana alokasi khusus (DAK) pendidikan Kabupaten Cianjur sekitar 14,5 persen dari total Rp 46,8 miliar.

Baca juga: Kasus Bupati Cianjur, KPK Geledah Sejumlah Lokasi

Adapun alokasi fee untuk Irvan diduga sebesar 7 persen dari alokasi DAK tersebut.

2. Bupati Jepara Ahmad Marzuki

Ahmad Marzuki ditetapkan sebagai tersangka pada Kamis (6/12/2018). Ia diduga menyuap hakim pada Pengadilan Negeri Semarang, Lasito sebesar Rp 700 juta.

Baca juga: Fakta-fakta Dugaan Suap Rp 700 Juta Bupati Jepara kepada Hakim LAS

Diduga uang itu untuk memengaruhi putusan gugatan praperadilan yang diajukan Ahmad atas penetapan dirinya sebagai tersangka oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah di PN Semarang tahun 2017

3. Bupati Pakpak Bharat Remigo Yolando Berutu

Bupati Pakpak Bharat Remigo Yolando Berutu ditangkap oleh KPK pada Minggu (18/11/2018).

Baca juga: KPK Kantongi Identitas Terduga Penyuap Bupati Pakpak Bharat

Remigo ditetapkan sebagai tersangka karena diduga menerima suap sekitar Rp 550 juta dari para kontraktor yang mengerjakan proyek pada Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Pakpak Bharat.

MAAF KALO SALAH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kautsarnovanza07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 May 22