Urutan peredaran darah yang banyak mengandung o2 adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari rismoz6142 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Urutan peredaran darah yang banyak mengandung o2 adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut urutan peredaran darah yang banyak mengandung O2 adalah paru-paru → vena pulmonalis → atrium/serambi kiri → ventrikel/bilik kiri → aorta → arteri → seluruh tubuh.

Pembahasan

Sistem peredaran darah merupakan suatu sistem organ yang terdiri dari jantung, komponen darah, dan embuluh untuk mengedarkan zat, hormon, dan nutrisi dari sel. Dengan demikian, sistem kadiovaskular berfungsi vital untuk menjamin kelangsungan hidup manusia.

Ada beberapa fungsi sistem peredaran darah antara lain:

  1. Untuk mengeluarkan zat-zat sisa metabolisme berupa karbon dioksida lewat paru-paru.
  2. Untuk melawan berbagai infeksi sehingga mencegah penyakit.
  3. Untuk membawa hormon penting ke seluruh tubuh.
  4. Untuk mengatur kadar pH san suhu inti tubuh tetap stabil.
  5. Untuk memelihara fungsu berbagai sistem organ dalam tubuh.
  6. Untuk membantu proses pemuihan luka mapun cedera.

Berikut proses sirkulasi darah daam tubuh manusia, antara lain:

  1. Sirkullasi pulmonal atau sirkulasi paru merupakan suatu aliran darah dari bilik kanan jantung ke paru-paru dan sebaliknya. Dikarenakan rutenya terbatas dan sirkulasi pulmonal tergolong sebagai sistem peredaran darah kecil.
  2. Sirkulasi sistemik, yang disebut juga sistem peredaran besar karena membawa darah dari bilik kiri jantung ke seuruh bagian tubuh dan kembali lagi.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang mengapa sistem peredaran darah manusia disebut sebagai sistem peredaran darah ganda dan sistem peredaran darah tertutup yomemimo.com/tugas/13435504.

#AyoBelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 26 Jul 22