jelaskan cara melakukan latihan langkah keseimbangan (balancepass)

Berikut ini adalah pertanyaan dari keyshaarthidya pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan cara melakukan latihan langkah keseimbangan (balancepass)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

Langkah keseimbangan adalah sala satu bentuk gerakan dalam senam irama. Selain langkah keseimbangan, gerakan langkah lainnya adalah gerakan langkah rapat, langkah biasa, langkah depan, dan langkah silang. Gerakan ini dilakukan dengan iringan irama, bisa berupa nyanyian, tepukan, atau musik. Untuk langkah keseimbangan, bisa dilakukan dengan cara:

Berdiri dengan sikap tegak

Hitungan 1: langkah kaki kiri ke depan

Hitungan 2: kaki kanan menyusul melangkah ke depan

Ketika tumit kaki kanan masih terangkat, kaki kiri mundur diikuti kaki kanan mundur merapat.

Kelas: 10

Mapel: Penjaskes

Kategori: Aktivitas ritmik

Kata Kunci: Senam irama, gerakan keseimbangan

Kode: 10.22.5

Bahan belajar penjaskes sub bab senam ritmik:

komponen kebugaran jasmani: yomemimo.com/tugas/16968239

variasi langkah ke samping: yomemimo.com/tugas/16968398

langkah rapat dalam senam: yomemimo.com/tugas/16968397

Gerakan langkah silang: yomemimo.com/tugas/16968249

pengertian senam: yomemimo.com/tugas/16968247

Klik agar user lain tahu, seberapa membantu jawaban ini

4,0

7 pilih

TERIMA KASIH5

Ooowh

MahaguruPenjawab

Belum menemukan yang kamu cari?

TANYAKAN SEKARANG

Tanya sekarang

Pertanyaan Terbaru

+2 PERTANYAAN BARU

Penjaskes8 jam yang lalu

+10

Teknik pukulan yang diarahkan ke area depan lapangan lawan dekat dengan net disebut....

Penjaskes9 jam yang lalu

+10

Jelaskan pengertian pola lantai horizontal dan diagonal !

Penjaskes9 jam yang lalu

+10

Jenis pukulan yang arah sasarannya ditujukan ke dagu lawan adalah.....

JAWAB

Penjaskes9 jam yang lalu

+10

Teknik memukul bola tanpa ayunan dalam permainan softball adalah.....

Penjaskes9 jam yang lalu

+10

Jelaskan pengertian tolak peluru gaya membelakangi !

Penjaskes9 jam yang lalu

+10

Saat melakukan servis forehand topspin bola diletakkan pada bagian ....

JAWAB

Penjaskes10 jam yang lalu

+10

Kunci pertama yang harus dikuasai agar menuai keberhasilan dalam melakukan lari cepat jarak dekat adalah....

JAWAB

Penjaskes10 jam yang lalu

+10

Berapakah panjang lintasan untuk perlombaan lari cepat jarak dekat ?

JAWAB

PenjaskesKemarin

+10

Teknik elakan berputar dalam pencak silat disebut...

PenjaskesKemarin

+10

Seorang atlet selalu menjaga kondisi badannya, mengapa?

PenjaskesKemarin

+10

Jelaskan perkembangan tubuh remaja yang meliputi perubahan fisik sekunder dan mental!

PenjaskesKemarin

+10

lsa dan lsd merupakan obat psikotropika yang dapat memberikan efek khayal dan.......

JAWAB

PenjaskesKemarin

+10

Jika kamu mendapati seseorang yang terkena psikotropika, yang dapat kamu sarankan adalah.....

JAWAB

PenjaskesKemarin

+10

Sebutkan dampak penyalahgunaan zat adiktif dan aditif bagi kesehatan manusia!

PenjaskesKemarin

+10

Berapa sudut tolakan yang paling menguntungkan pada tolak peluru? Jelaskan!

PenjaskesKemarin

+10

Bagaimana cara cepat menghilangkan sesak nafas?

PenjaskesKemarin

+10

Anita seorang peserta didik yang berusia 13 tahun, Ia memiliki tinggi tubh 150 cm dan berat tubh 60 kg. Menurutmu, apakah berat tubuh anita sudah...

Penjaskes2 hari yang lalu

+5

Tips biar ga malas olahraga dongs, soalnya ane malas banget olahraga

Penjaskes2 hari yang lalu

+10

TOLONG DIJAWAB YA. MAKASIH.1. jelaskan apa perbedaan lompat gaya staddle dengan gaya lainnya?2. apa tujuan melakukan awalan...

JAWAB

Penjaskes5 hari yang lalu

+5

Jelaskan pelaksanaan tes dan cara pencatatan hasil tes : a. Tes gantung angkat tubuh untuk putra b. Tes gantung siku tekuk untuk putri

MUAT LEBIH BANYAK

Tentang kami

Tentang kami

Karier

Kontak

Blog Brainly Indonesia

Bantuan

Syarat dan ketentuan

Cara memperoleh poin

Iklan

Ketentuan privasi

Responsible disclosure program

Brainly.co.id

Dapatkan App Brainly

Unduh App Android

Situs ini menggunakan cookie berdasarkan kebijakan cookie . Kamu bisa menentukan kondisi menyimpan dan mengakses cookie di browser

GUNAKAN APP BRAI

Simak lebih lanjut di Brainly.co.id - yomemimo.com/tugas/16968395#readmore

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Faiqbho dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Dec 17