asbab nuzul al isra ayat 12

Berikut ini adalah pertanyaan dari fitriwati167 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Asbab nuzul al isra ayat 12

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Allah menganugerahkan kepada makhluk-Nya tanda-tanda kekuasaan-Nya yang Mahabesar, antara lain perbedaan malam dan siang hari, supaya mereka beristirahat dengan tenang di malam hari, sedangkan di siang harinya mereka bertebaran untuk mencari penghidupan, bekerja, dan berkarya serta melakukan perjalanan.

Penjelasan:

{وَجَعَلْنَا اللَّيْلَ وَالنَّهَارَ آيَتَيْنِ فَمَحَوْنَا آيَةَ اللَّيْلِ وَجَعَلْنَا آيَةَ النَّهَارِ مُبْصِرَةً لِتَبْتَغُوا فَضْلا مِنْ رَبِّكُمْ وَلِتَعْلَمُوا عَدَدَ السِّنِينَ وَالْحِسَابَ وَكُلَّ شَيْءٍ فَصَّلْنَاهُ تَفْصِيلا (12) }

Dan Kami jadikan malam dan siang hari sebagai dua tanda, lalu Kami hapuskan tanda malam dan Kami jadikan tanda siang itu terang, agar kalian mencari karunia dari Tuhan kalian, dan supaya kalian mengetahui bilangan tahun-tahun dan perhitungan. Dan segala sesuatu telah Kami terangkan dengan jelas.

{لِتَبْتَغُوا فَضْلا مِنْ رَبِّكُمْ}

agar kalian mencari karunia dari Tuhan kalian. (Al-Isra: 12)

Yakni dalam kerja kalian dan misi perjalanan kalian serta hal-hal lainnya yang semisal.

{وَلِتَعْلَمُوا عَدَدَ السِّنِينَ وَالْحِسَابَ}

dan supaya kalian mengetahui bilangan tahun-tahun dan perhitungan. (Al-Isra: 12)

Karena sesungguhnya jikalau semua waktu sama saja, tidak ada perbeda­annya, maka tentulah hal-hal ini tidak dapat diketahui.

#semogamembantu

semangat belajar nya ya!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kimnuna3021 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 10 Feb 23