Pada pagi hari Pak Darto membersih- kan rumahnya yang berdebu.

Berikut ini adalah pertanyaan dari samairaqueensa pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada pagi hari Pak Darto membersih- kan rumahnya yang berdebu. Reri, anak Pak Darto, merasakan sesak napas karena udara di sekitarnya berdebu. Apalagi ia sedang merasa cemas sebab harus segera mengerjakan tugas untuk dikumpulkan pada siang hari. Penyakit penyempitan dinding tenggorokan akibat alergi atau tekanan pikiran seperti yang dialami Reri disebut .....A. asma
B. tuberkulosis
C. emfisema
D. laringitis​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. asma

Penjelasan:

asma merupakan gangguan pernapasan karna penyempitan saluran pernapasan yang dapat disebabkan oleh alergi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh siskaaaavivoy21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 07 Jul 22