11. Perhatikan uraian Gerakan pada senam irama berikut ini!Pada saat

Berikut ini adalah pertanyaan dari jonathanchristianadi pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

11. Perhatikan uraian Gerakan pada senam irama berikut ini!Pada saat tumit kaki kanan masih terangkat, kaki kiri mundur diikuti kaki kanan mundur merapat.

Dalam senam irama gerakan tersebut merupakan bentuk ....

a. silang

b. biasa

c. keseimbangan

d. rapat

e. depan



12. Perhatikan uraian Gerakan pada senam irama berikut ini!

Ayunkan lengan kiri kebelakang diikuti kedua lutut menekuk.

Dalam senam irama gerakan tersebut merupakan bentuk ....

a. variasi ayunan lengan

b. ayunan satu lengan ke samping

c. ayunan dua lengan depan belakang

d. ayunan dua lengan ke samping

e. ayunan dua lengan silang di muka badan



13. Pada gerakan langkah kaki silang pada senam lantai, gerakan awal berdiri dilakukan dengan sikap ....

a. anjur kanan

b. anjur kiri

c. tegak

d. kaki diangkat

e. salah satu kaki dilangkahkan kedepan



14. Perhatikan uraian gerakan pada senam irama berikut ini!

Sikap permulaan yaitu berdiri, kemudian kaki kiri melangkah ke depan, sedangkan kedua lengan harus ke depan.

Dalam senam irama gerakan tersebut merupakan bentuk ....

a. variasi ayunan lengan

b. ayunan satu lengan ke samping

c. ayunan dua lengan depan belakang

d. ayunan dua lengan ke samping

e. ayunan dua lengan silang di muka badan



15. Komponen fisik di bawah ini yang dihasilkan dari kegiatan senam ritmik antara lain ....

a. daya tahan jantung dan kecepatan

b. kekuatan dan daya tahan otot

c. kelincahan dan kelentukan

d. kekuatan dan kelentukan

e. kecepatan dan kelincahan


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

11).C

12).C

13).B

14).C

15).B

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh banjarnahordebora57 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 May 22