Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!1. Sebutkan keadaan iklim daerah

Berikut ini adalah pertanyaan dari marzianoalghifary pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!1. Sebutkan keadaan iklim daerah yang baik untuk menanam tembakau!
2. Jelaskan yang dimaksud dengan alkohol!
3. Sebutkan kerugian umum dari merokok!
4. Apa yang dimaksud dengan miras (minuman keras)?
5. Sebutkan kerugian dalam mengonsumsi miras (minuman keras)!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.tropis,dekat pantai/rawa

2.alkohol merupakan senyawa turunan alkana yang memiliki gugus fungsi -OH.

3.Risiko kanker.Risiko diabetes.Sistem imun melemah.Penyakit mata dan gangguan penglihatan. Luka jadi susah kering. Penyakit gigi dan mulut. Gangguan indra pengecap dan penciuman.

4.Minuman keras atau yang sering disebut miras merupakan minuman mengandung senyawa alkohol atau etanol.

5.Menyebabkan kerusakan saraf.

Menyebabkan gangguan jantung.

Mengganggu sistem metabolisme tubuh.

Mengganggu sistem reproduksi.

Menurunkan kecerdasan.

Menyebabkan kenaikan berat badan.

Mengganggu fungsi hati|

Menyebabkan tekanan darah tinggi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadhadidf44 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Aug 22