Berikut ini adalah pertanyaan dari angelinasyavira18 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
TERIMAKASIH YANG TELAH MAU MENJAWAB
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Teknik Meluncur
Saat akan meluncur, perenang dengan gaya dada berdiri di tepi kolam dengan menempelkan salah satu kaki pada dinding kolam. Setelah itu, perenang membungkukkan badan sejajar dengan permukaan air dan mengarahkan tangan ke depan menghimpit daun telinga, lalu dorong tubuh ke depan dengan kuat saat meloncat.
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arhihutahaean5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 02 Aug 23