Jelaskan pengertian gallery walk!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari indahgeming58 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan pengertian gallery walk!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gallery Walk atau pameran berjalan adalah model pembelajaran yang menuntut siswa untuk membuat suatu daftar baik berupa gambar maupun skema sesuai hal-hal apa yang ditemukan atau diperoleh pada saat diskusi di setiap kelompok untuk dipajang di depan kelas.

Jelaskan apa tujuan metode Gallery Walk?

Metode Gallery Walk ini dapat membantu siswa dalam mengolah materi yang sudah diberikan oleh guru dan dapat membuat siswa menjadi lebih paham. Sehingga dapat menambah keterampilan belajar siswa.

kalo ga ngerti tanya saja

kalo bisa jadikan jawaban tercerdas :)

terima kasih,semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sriasihfelis4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 20 May 23