fakta, konsep, dan prosedur peralatan p3k dan cara penggunaannya ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nailasalwaziza pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Fakta, konsep, dan prosedur peralatan p3k dan cara penggunaannya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

fakta p3k:

Pertolongan Pertama atau biasa disingkat PP, adalah pemberian pertolongan segera kepada penderita sakit/cedera/kecelakaan yang membutuhkan penanganan medis dasar. Pertolongan pertama "PP" merupakan pengembangan dari P3K "Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan"

konsep p3k:

upaya atau perawatan sementara terhadap korban kecelakaan.

prosedur penggunaan peralatan

1.cairan pembersih tangan:

Cairan pembersih tangan memiliki fungsi untuk membersihkan tangan dari bakteri sebelum melakukan tindakan pertolongan pada korban kecelakaan.

2.sarung tangan steril:

Benda ini dibutuhkan untuk mencegah tercampurnya bakteri atau virus ketika kamu sedang memberikan perawatan pada korban. Fungsi lainnya adalah untuk mencegah terjadinya infeksi silang dan penularan kuman dari dan ke pemberi bantuan.

3.kassa steril:

membersihkan dan mengobati sebuah luka, kamu akan membutuhkan kasa steril untuk menutup luka yang telah dibersihkan tersebut.

4.perban dan perekat:

Perban digunakan untuk menutup luka. Namun karena sifatnya tidak lengket, perban membutuhkan perekat untuk menutup luka secara sempurna.

5.obat obatan:

Obat-obatan seperti obat diare, antihistamin untuk alergi, larutan oralit, obat luka bakar, obat tetes mata, obat lebam, Paracetamol, serta ibuprofen juga penting untuk kotak P3k

6. buku panduan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alviyanaalfarizzi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jun 23