Seorang pemain bola basket melakukan shoting sebelum peluit Pertandingan berakhir

Berikut ini adalah pertanyaan dari vianazwa354 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Seorang pemain bola basket melakukan shoting sebelum peluit Pertandingan berakhir berbunyi, halsil bola shoting tadi masur ke ring basket saat bola peluiy berbunyi, menurut kalian bola yang maruk ke ring tersebut sah atau tidak ? berikan penjelasannya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sebelum peluit berbunyi,seorang pemainbasketmelakukanshooting dan masuk saat peluit berbunyi. Hasil tembakanyang dilakukan adalahsah dan hal tersebut disebut dengan buzzer beater di mana hal ini terjadi ketika pemain memasukkan bola sesaat sebelum waktu berakhir.

Pembahasan

Permainan bola basket adalah salah satu bentuk permainan bola besar yang tujuannya adalah memasukkan bola ke arah keranjang untuk mendapatkan poin. Dalam permainan bola basket, seluruh tembakan yang dilakukan sebelum terjadinya peluit akan dianggap sah dan apabila bola masuk sesaat setelah peluit berbunyi pun masih dianggap sah. Tembakan yang tidak sah adalah tembakan yang dilakukan setelah peluit waktu berbunyi. Hal ini disebut dengan buzzer beater di mana pemain menembakkan bola sesaat sebelum waktu dari suatu ronde berakhir.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang teknik mengoper bola dalam permainan bola basket yomemimo.com/tugas/22197251

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Jan 23