Berikut ini adalah pertanyaan dari ariffanizascya pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Fokuskan pandangan mata ke target (keranjang/ring basket) Usahakan badan dalam keadaan rileks, lalu rentangkan kaki, punggung, dan bahu. Lakukan tembakan dengan melontarkan tangan ke atas, lalu melenturkan jari-jari ke depan.
2.Langkah awal melambungkan bola dalam permainan kasti adalah memegang bola dengan tangan kanan. Langkahkanlah kaki kiri ke depan, lalu ayunkanlah lengan ke depan. Kemudian, lepaskanlah bola saat berada di samping paha kanan disertai lecutan pergelangan tangan.
3.drive, push, block, smash, chop, loop, dan service. Tenis meja adalah jenis permainan bola kecil yang dimainkan dengan memukul bola menggunakan bet melewati net yang terdapat di atas meja
4. - Teknik Awalan. Awalan menentukan jauhnya lompatan
-Teknik Menolak (Tumpuan) Tolakan dalam lompat jauh dilakukan dengan salah satu kaki yang terkuat.
-Teknik Melayang (Gaya) Pada saat melayang, usahakan untuk mempertahankan keseimbangan badan.
-Mendarat
5.Pukulan bandul menggunakan Teknik menggerakkan tangan secara membandul dari bawah ke atas. Dilakukan dengan posisi tangan ditekuk 90⁰. Pukulan ini dapat dilakukan dengan kaki yang bervariasi, bisa dengan posisi kaki depan sejajar dengan tangan yang menyerang ataupun tidak.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh viyaramadhani06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 16 May 23