Perhatikan Q S al-Ma'idahayat 118 berikut!إن عنه قام عبادلة وإن

Berikut ini adalah pertanyaan dari navlabadiah pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan Q S al-Ma'idahayat 118 berikut!إن عنه قام عبادلة وإن تغفره فإنك أنت الغر المكينه
Kandungan ayat diatas menunjukkan bahwa sifat Maha Keperkasaan, Maha KekuatanNya, sifat Maha Mengendalikan-Nya
senantiasa diongi dengan
A Kebijaksanaan Allah dan kasih sayang Allah Swt
B. Maha Adil dan Maha kasih sayang
c. Maha pelunjuk dan Maha kasih sayang
0 Maha berdiri sendiri mengurus makhluk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A Kebijaksanaan Allah dan kasih sayang Allah

Penjelasan:

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:

إِنْ تُعَذِّبْهُمْ فَإِنَّهُمْ عِبَادُكَ  ۖ وَإِنْ تَغْفِرْ لَهُمْ فَإِنَّكَ أَنْتَ الْعَزِيزُ الْحَكِيمُ

"Jika Engkau menyiksa mereka, maka sesungguhnya mereka adalah hamba-hamba-Mu, dan jika Engkau mengampuni mereka, sesungguhnya Engkaulah Yang Maha Perkasa, Maha Bijaksana."

(QS. Al-Ma'idah 5: Ayat 118)

hukuman allah diiringi dengan sifat kebijaksanaan dan kasih sayang allah.

wallahu a'lam. semoga bermanfaat dan membantu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adihardiana485 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21