Jika kalian seorang pemain yang berposisi gelandang sayap atau winger,

Berikut ini adalah pertanyaan dari naswanfllh pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jika kalian seorang pemain yang berposisi gelandang sayap atau winger, apabila kalian memegang bola dan kalian langsung dihadapkan dengan pemain bertahan lawan, hal apa yang akan kalian lakukan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Posisi gelandang sayap atau winger, apabila kalian memegang bola dan kalian langsung dihadapkan dengan pemain bertahan lawan adalah dengan cara melakukan umpan lambung atau crossing.

Penjelasan:

Gelandang atau sayap bertanggung jawab untuk menyerang dari  sayap. Pemain di posisi ini harus bisa mengoper atau menyilang bola dengan baik. Winger, seorang gelandang dengan lebar lapangan. Pemain di posisi ini bertugas untuk meruntuhkan pertahanan yang melintasi lebar lapangan dengan memanfaatkan umpan dari perut ke pemain depan. Posisi ini adalah seorang gelandang yang perannya di pinggir lapangan. Biasanya menyapu sisi lapangan dan melewati penyerang. Tugas seorang winger kanan adalah menembus pertahanan lawan di sisi sayap.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang pengertian tentang tugas pembagian sayap: yomemimo.com/tugas/16697199

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 May 22