6. Berikut unsur-unsur yang dibutuhkan saatmelakukan gerakan senam irama, kecuali

Berikut ini adalah pertanyaan dari lilis240415 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

6. Berikut unsur-unsur yang dibutuhkan saatmelakukan gerakan senam irama, kecuali ...,
a. kontinuitas
b. ketepatan dengan irama
c. kecepatan gerak
d. keluwesan
7. Gerakan yang dilakukan berulang-ulang dan
tidak terputus-putus adalah ....
a. fleksibilitas
b. tekanan
C. kontinuitas
d. ritme
Gerakan senam irama yang mudah dipelajari
adalah ....
a. jalan di tempat
b. langkah biasa
C. langkah panjang
d. jalan dan melangkah
9. Ayunan dapat digerakkan dengan berbagai
variasi, misalnya ke samping kanan/kiri, ke
depan/belakang, melingkar ke kanan/kiri,
melingkar ke depan/belakang, merupakan
gerakan dasar ....
a. gerakan badan
b. pilihan
C. ayunan lengan
d. liukan
. Berikut contoh irama yang mengiringi gerak
ritmik, kecuali ....
a. hitungan c. musik
b. ketukan
d. joget​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

6.c.kecepatan gerak

7.c.kontinuitas

8.a.jalan ditempat

9.c.ayunan lengan

10.d.joget

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maratussolihah1975 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Jun 21