1. Sebutkan zat-zat yang terdapat pada rokok!Jawab:2. Apa yang dimaksud

Berikut ini adalah pertanyaan dari muryatii1970 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Sebutkan zat-zat yang terdapat pada rokok!Jawab:
2. Apa yang dimaksud nikotin?
Jawab:
3. Sebutkan bahaya dari nikotin bagi tubuh kita!
Jawab:...
4. Mengapa tar pada rokok dapat mengakibatkan kanker paru-paru?
Jawab: ...
5. Sebutkan beberapa cara menghindarkan diri dari bahaya rokok!
Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.a.Karbon monoksida. Salah satu kandungan rokok yang merupakan gas beracun adalah karbon monoksida. ...

b. Nikotin. Kandungan rokok yang paling sering disinggung-singgung adalah nikotin. ...

c. Tar. ...

d. Hidrogen sianida. ...

e. Benzena. ...

f. Formaldehida. ...

g. Arsenik. ...

h. Kadmium.

2. Nikotin(C10H14N2) merupakan senyawa organic alkaloid, yang umumnya terdiri dari Karbon, Hydrogen, Nitrogen dan terkadang juga Oksigen. Senyawa kimia alkaloid ini memiliki efek kuat dan bersifat stimulant terhadap tubuh manusia.

3.a. Penyakit saluran pernapasan. ...

b. Penurunan sistem kekebalan tubuh. ...

c. Diabetes. ...

d. Masalah mata. ...

e. Penyakit jantung dan pembuluh darah. ...

f. Kanker paru-paru dan penyakit paru lainnya. ...

g. Berbagai jenis kanker. ...

h. Infertilitas dan impotensi

4. Kandungan tar merupakan zat yang bersifat karsinogenik. Zat ini akan mengendap di paru-paru jika terhirup oleh perokok. Tar ini pun sangat berisiko tinggi penyebab adanya penyakit seperti kanker paru dan emfisema.

5. a. Hindari berkumpul dengan teman - teman yang sedang merokok.

b. Yakinlah,bahwa rokok bukan satu - satunya sarana pergaulan.

c. Jangan malu mengatakan bahwa diri kita bukan perokok.

d. Perbanyak mencari informasi tentang bahaya rokok.

e. Hindari sesuatu yang terkait tentang rokok ( sponsor, iklan, poster, rokok gratis )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diniangriani0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21