Berikut ini adalah pertanyaan dari gameprjct2 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Berat badan ideal ani menurut BMI adalah
16,61 dimana berat badan ani tergolong kurus, kekurangan berat badan.
Penjelasan:
Rumus menghitung BMI
dihitung dengan cara membagi berat badan dalam satuan kilogram dengan tinggi badan dalam satuan meter kuadrat.
Dik :
bb = 42 kg
tb = 159 cm
ubah satuan tb menjadi m
= 159 : 100
= 1,59 m
maka, berat badan ideal ani
= bb / tb²
= 42 / (1,59 x 1,59)
= 42 / 2,5281
= 16, 61 Kurus kekurangan berat badan
Keterangan :
• Di bawah 17,0 = Kurus, kekurangan berat badan
• 17,0 - 18,4 = Kurus, kekurangan berat badan ringan
• 18,5 – 25,0 = Normal
• 25,1 – 27,0 = Gemuk, kelebihan berat badan tingkat ringan
• lebih dari 27 = Gemuk, kelebihan berat badan tingkat berat
SEMOGA MEMBANTU ^^
tolong jadikan jawaban terbaik, Terimakasih!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 410jj dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Jun 21