dorongan yang benar saat melakukan pendaratan telapak kaki, pada jalan

Berikut ini adalah pertanyaan dari elsaa8949 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dorongan yang benar saat melakukan pendaratan telapak kaki, pada jalan cepat adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban: Dorongan yang benar saat melakukan pendaratan telapak kaki pada jalan cepat adalah .....

A. Bola mata kaki. ❌

B. Bola telapak kaki. ✅

C. Tumit telapak kaki. ❌

D. Ujung telapak kaki. ❌

Jawaban :

B. Bola telapak kaki. ✅

Penjelasan:

Karena :

Pendaratan dilakukan dengan tumit kaki yang di dalamnya terdapat bola telapak kaki, yang menjadi sumber untuk menopang, dan mengggerakan badan dengan cara mendorong ke depan dan menggulirkan telapak kaki dari sisi luar hingga ujung ibu jari.

Bola Mata Kaki Salah.

Mata kaki berarti bola yang terdapat pada pergelangan kaki, sedangkankaki kita menumpu dengan tumit, yang mana terdapat bola telapak kaki.

Dari situ kemudian didorong akan bisa bergulir.

Kalau pake mata kaki akan mengganggu keseimbangan badan karena tumpuan kita pada tumit.

Bola Telapak Kaki Benar.

Sebab, dalam tumit terdapat bola mata kaki yang menggerakan agar telapak kaki dapat bergerak terdorong ke depan dan bergulir melalui sisi telapak kaki hingga ujung ibu jari.

Tumit Salah.

Tumit kaki dijadikan sebagai tumpuan, namun sumber kekuatan dari dorongan dan tumpuan tersebut berasal dari bola telapak kaki.

Sedangkan Ujung Telapak Kaki Salah.

Karena kalau kalau sudah sampai ke ujung telapak kaki berarti kaki tumpu depan sudah bergulir dan mendorong badan ke depan sepenuhnya.

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Josephmadeus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 22 Jun 22