Berikut ini adalah pertanyaan dari sunardiajh1979 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
15. Perhatikan pernyataan berikut!1) Tubuh diposisikan berdiri dalam daerah
servis secara rileks. Kemudian pegang
kok dan letakkan di depan badan. Setelah
itu raket diposisikan di samping badan.
2) Lalu kok dijatuhkan dan raket diayunan
ke arah depan kok. Setelah itu kok
dipukul tepat di bagian gabusnya dengan
pemukulan dari bawah pinggang.
3) Segera kembali ke posisi siap setelah
memukul kok.
Pernyataan di atas adalah ciri-ciri dari teknik ....
a.smes
C. servis pendek
b. servis panjang d. netting
d.netting
servis secara rileks. Kemudian pegang
kok dan letakkan di depan badan. Setelah
itu raket diposisikan di samping badan.
2) Lalu kok dijatuhkan dan raket diayunan
ke arah depan kok. Setelah itu kok
dipukul tepat di bagian gabusnya dengan
pemukulan dari bawah pinggang.
3) Segera kembali ke posisi siap setelah
memukul kok.
Pernyataan di atas adalah ciri-ciri dari teknik ....
a.smes
C. servis pendek
b. servis panjang d. netting
d.netting
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
b. servis panjang
Penjelasan:
cara melakukan servis panjang dalam bulutangkis yang benar yaitu sebagai berikut:
- Tubuh diposisikan berdiri dalam daerah servis secara rileks.
- Kemudian pegang kok dan letakkan di depan badan. Gunakan kaki belakang untuk menumpu berat badan.Setelah itu berat badan dipindahkan ke arah depan dan kok dijatuhkan. Dalam waktu yang bersamaan, raket diayunkan ke depan atas melewati pinggang bagian bawah. Lalu kok dipukul sekuat mungkin. Pemukulan kok dilanjutkan sampai raket dalam posisi yang menghadap ke atas.
- Segera kembali ke posisi siap setelah memukul kok.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rdwn713 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 14 May 21