Jelaskan 8 syarat-syarat makanan sebagai bahan makanan pokok​

Berikut ini adalah pertanyaan dari paulnasution636 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan 8 syarat-syarat makanan sebagai bahan makanan pokok​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Mudah ditemukan/ didapatkan

2.Memiliki rasa netral

3.Mengandung gizi dasar (karbohidrat)

4.Bersifat mengenyangkan

5.Memiliki harga yang terjangkau

6.Mudah diolah

7.Mudah di tanam

8.Dapat disimpan untuk waktu yang relatif lama

Penjelasan:

Makanan pokok merupakan jenis makanan yang dijadikan sebagai bahan pangan utama karena mengandung gizi dasar yang dibutuhkan oleh tubuh.

MAAF KLO SALAH

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kronika01simanjuntak dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 16 Jun 21