Apakah penyebab cedera pada korban yang tidak bernapas ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrii12333333 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah penyebab cedera pada korban yang tidak bernapas ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Crush injury adalah cedera yang terjadi ketika bagian tubuh terhimpit dan mendapat tekanan kuat dari benda berat. Crush injury dapat menyebabkan memar, luka robek, patah tulang, dislokasi sendi, cedera saraf, hancur atau terpotongnya bagian tubuh tertentu, hingga perdarahan organ. Crush injury juga dapat mengakibatkan kelumpuhan permanen, bahkan kematian. Penanganan medis perlu segera dilakukan untuk mencegah terjadinya kerusakan lebih lanjut terhadap organ lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aureliadianrestina38 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21