1. apa yg dimaksud dengan kebugaran jasmani dalam olahraga ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari fijriimoet pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. apa yg dimaksud dengan kebugaran jasmani dalam olahraga ? 2. tes apa saja yg di lakukan untuk mengetahui sesorang itu bugar ? 3. Apa yg dimaksud bugar ? 4. sebutkan 1 contoh gerakan test untuk latihan kecepatan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1). Kebugaran fisik atau lazim disebut kesegaran jasmani mengandung makna kesanggupan dan kemampuan tubuh melakukan penyesuaian terhadap pembebanan fisik yang diberikan tanpa menimbulkan kelelahan yang berlebihan.

2). contoh tes yg di lakukan untuk mengetahui seseorang itu bugar :

• Tes kekuatan dan daya tahan otot

• Tes daya tahan jantung dan paru-paru

• Tes kelenturan

• Tes kecepatan

• Tes kelincahan

3). bugar merupakan kemampuan individu untuk melakukan fungsinya secara efisien dan efektif, serta mampu melakukan kegiatan darurat tanpa massa lelah.

4). jumping jack. olaraga lain yang bisa anda peratekkan di rumah yaitu jumping jack.

semoga membantu

maaf kalau ada yang salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lexyphone1165 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Jan 22