Berikut ini adalah pertanyaan dari wahyuadi66 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Ketika seorang atlet sudah melewati pemain dan melakukan gerakan dengan cara melangkah, memegang bola dan bertujuan untuk mencetak angka dengan mendekatkan bola ke ring (keranjang) adalah … A. Lay up B. Dunk C. Pivot D. Shoting tiga angka E.Free throw
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. Lay up
Penjelasan:
Lay up adalah tembakan yang dilakukan dari jarak dekat sekali dengan keranjang, sehingga seolah-olah bola itu diletakkan ke dalam ring basket yang didahului dengan gerakan melangkah lebar dan melompat setinggi-tingginya.
Semoga membantu :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jesreel20217066 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Mar 22