Bagaimana perbedaan penawaran terhadap suatu barang sebum dan selama pandemi

Berikut ini adalah pertanyaan dari nafisa6312 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana perbedaan penawaran terhadap suatu barang sebum dan selama pandemi covid - 19​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perbedaan penawaran sebelum dan selama pandemi covid-19 sangatlah jauh berbeda dalam hal penawaran baik barang ataupun jasa.

Penjelasan :

Selama pandemi covid-19 , semua kegiatan yang membuat kerumunan dilarang bahkan tidak diperbolehkan keluar rumah agar tidak terkena virus tsb.

Tentunya itu sangat berdampak juga bagi para pengusaha-pengusaha yang menjual barang maupun jasa , karena orang-orang tidak akan datang untuk membeli dan tidak diperbolehkan bekerja.

Semua pengusaha akan memberikan penawaran terbaik kepada konsumen agar membeli barang yang dijual tsb, meskipun dengan harga yang sangat murah bahkan dapat membuat rugi.

Selama pandemi, semua yang membeli akan membuat penawaran yang sangat rendah.

Berbeda pada saat sebelum pandemi , semua harga yang ditawar oleh konsumen akan di tawar kembali oleh penjual. Karena pada saat itu semua kegiatan masih diijinkan untuk dilakukan dan bahkan masyarakat selalu berbolak balik untuk menawar dan membeli baik barang maupun jasa.

Jadi kesimpulannya adalah penawaran pada saat pandemi covid-19 sangatlah jauh berbeda pada saat sebelum pandemi. Karena selama pandemi harga penjualan sangat turun dibuat oleh pengusaha agar masyarakat mau membeli barang tsb.

smoga bermanfaat dan maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh valenciatbg78 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21