sebutkan 10 tarian daerah beserta pola lantainya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari renggaharsonoputro pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan 10 tarian daerah beserta pola lantainya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini beberapa tarian daerah beserta pola lantainya​, yang mana diantaranya ialah:

  1. Tari Bungong Jeumpa yang berasal dari Aceh, yang mana Tari Bungong Jeumpa ini sendiri memiliki pola lantai vertikal dan horizontal.
  2. Tari Jaipong yang berasal dari Jawa Barat, yang mana Tari Jaipong ini sendiri memiliki pola garis lurus horizontal, vertikal, dan diagonal.
  3. Tari Jaran Kepang yang berasal dari Yogyakarta, yang mana Tari Jaran Kepang ini sendiri memiliki pola lantai lurus dan lengkung.
  4. Tari Baris Gede yang berasal dari Bali, yang mana Tarian ini memiliki jenis pola lantai garis lurus.
  5. Tari Tandak yang berasal dari Riau, yang mana Tarian ini memiliki pola lantai gabungan lingkaran, lurus, serta zig-zag.
  6. Tari Ma’badong yang berasal dari Sulawesi Selatan, yang mana Tarian ini memiliki pola lantai melengkung.
  7. Tari Saronde yang berasal dari Gorontalo, yang mana tarian ini memiliki pola lantai Segitiga, lingkaran, vertikal, dan horizontal.
  8. Tari Campak yang berasal dari Bangka Belitung, yang mana tarian ini memiliki pola Lantai  Zig- zag, horizontal, dan lingkaran.
  9. Tari Masyoh yang berasal dari Papua,  yang mana tarian ini memiliki pola lantai Melengkung ke depan dan melingkar.
  10. Tari kipas pakarena yang berasal dari sulawesi selatan, yang mana tarian ini memiliki pola lantai  Vertikal, diagonal, dan lengkung.

Pembahasan

Pola lantai horizontal sendiri dapat kita artikan sebagai suatu pola yang membentuk garis lurus ke samping, baik dari sisi kanan ke kiri, maupun dari sisi kiri ke kanan.

Pola lantai diagonal sendiri dapat kita artikan sebagai suatu pola yang membentuk garis menyudut ke kanan maupun menyudut ke kiri.  

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang pola lantai pada yomemimo.com/tugas/10366016
  2. Materi tentang Nama tari daerah beserta asal dan propertinya yomemimo.com/tugas/1492416
  3. Materi tentang Pengertian pola lantai yomemimo.com/tugas/29102

Detail Jawaban

Kelas : 7

Mata Pelajaran: Ppkn

Bab:  6 - Gerak Tari dan Iringan

Kode Katagori: 7.19.6

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21