sebutkan dan jelaskanlah pola hidup sehat jika ditinjau dari berbagai segi.

Berikut ini adalah pertanyaan dari acullllllll pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dan jelaskanlah pola hidup sehat
jika ditinjau dari berbagai segi.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pola hidup sehat adalah sebuah gaya hidup yang dilakukan dengan memperhatikan semua aspek kehidupan. Terdapat beberapa cara yang dapat digunakan untuk menjaga pola hidup sehat, yakni

1. Mengkonsumsi makanan dan minuman bergizi

2. Olahraga

3. Istirahat yang cukup

Pembahasan

Pola hidup sehat adalah sebuah gaya hidup yang dilakukan dengan memperhatikan semua aspek kehidupan. Dalam pola hidup sehat, mulai dari makanan, minuman, nutrisi, dan gaya hidup sehari-sehari dilakukan dengan sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh. Selain konsumsi dan gaya hidup, dalam menjaga pola hidup sehat harus disertakan dengan rutinitas olahraga. Terdapat beberapa cara yang dapat digunakan untuk menjaga pola hidup

1. Mengkonsumsi makanan dan minuman bergizi Makanan yang dikonsumsi harus memenehui kebutuhan nutrisi tubuh seperti sayuran dan buah-buahan harus seimbang. Selain itu, air yang diminum juga harus air yang memiliki mineral yang baik.

2. Olahraga Melakukan olahraga secara rutin dan teratur akan membuat tubuh manusia menjadi lebih kuat dan kebal terhadap penyakit.

3. Istirahat yang cukup Istirahat yang cukup memberikan dampak baik bagi tubuh manusia. Dengan istirahat yang cukup, tubuh manusia akan memiliki waktu yang cukup untuk mengembalikan tenaga yang telah dipakai seharian.

Penjelasan:

#semoga membantu#

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh masdukiortega998 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21