Melatih otot bahu, punggung dan dada dilakukan di pemanasan gerakan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hanaqanita29 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Melatih otot bahu, punggung dan dada dilakukan di pemanasan gerakan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Melatih kekuatan otot bahu:

- Berdiri dengan kaki selebar pinggul

- Tekuk lutut sedikit sehingga tubuh condong sedikit ke depan

- Pegang dumbel di samping tubuh dengan telapak tangan menghadap paha

- Angkat lengan ke samping hingga mencapai bahu dan membentuk huruf T dan kembali ke posisi awal

- Ulangi 10 sampai 15 kali dan lakukan sebanyak 2 hingga 3 set

Melatih otot punggung dan dada:

- Ambil posisi plank atau push-up. Tangan di bawah bahu dan pinggul sejajar dengan bahu.

- Dengan gerakan cepat, dorong lutut kanan ke arah dada

- Saat kaki kanan kembali ke belakang kembali, tarik lutut kiri ke arah dada

- Lakukan pergantian kaki ke depan dan ke belakang ini secara bersamaan

- Ulangi selama 20 sampai 40 detik atau 2 hingga 3 set

penjelasan:

"maaf klo salah"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alvitogbl dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Jan 22