Gerak lari dengan kombinasi lemparan dilakukan oleh . . . A.

Berikut ini adalah pertanyaan dari yonkoushanks1987 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Gerak lari dengan kombinasi lemparan dilakukan oleh . . .A. Pemain kelompok pemukul
B. Pemain kelompok penjaga
C. Pemain yang ada di tempat hinggap
D. Semua pemain yang bermain bola kasti

Jawab yah kakak²

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Pemain Kelompok Penjaga.

Gerak lari adalah gerakan yang di lakukan dengan gerakan berlari dan langsung melempar bola.

kombinasi lemparan tersebut hanya bisa di lakukan oleh pemain kasti dari tim penjaga.

Karena hanya pemain kasti dari tim penjaga yang bisa memegang bola dan melemparnya.

Dan sedangkan pemain kasti dari tim pemukul tugasnya adalah memukul bola lalu langsung berlari ke tempat hinggap sebelum tim menjaga melempar bolanya ke arah pemukul yang berlari ke tempat hinggap tersebut.

Penjelasan:

semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zahrazhafirah515 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Dec 21