semua manusia mempunyai harkat dan martabat yang sama di hadapan

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrialiyahs5321 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Semua manusia mempunyai harkat dan martabat yang sama di hadapan tuhan sebab ...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

semua manusia mempunyai harkat dan martabat yang sama di hadapan tuhan sebab ...

A. Tidak Boleh Bersaing

B. Harus Saling Menghargai

C. Sama - sama Diciptakan Tuhan

D. Punya Hak Dan Kewajiban Yang Sama

Jawaban = C. Sama - sama diciptakan Tuhan

___________________________________

Pembahasan :

Pada Dasarnya Manusia Dianggap Sederajat Di Hadapan Tuhan, Mau Dia Orang Kaya, Orang Miskin, Orang Yang Cantik, Orang Yang Jelek, Semua Sama Di Mata Tuhan, Karena Mereka Semua Adalah Makhluk Ciptaannya

 \:

Note : Saya Ga Tau Sebenarnya Ada Pilgan Nya Atau Engga, Tapi Kalau Emg Ga Ada Berarti Jawabannya Sama - Sama Diciptakan tuhan,

 \:

~Muichiro

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GengPemberantasWibu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 12 Jul 22