Berikut ini adalah pertanyaan dari lily0597 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.cairan untuk mematikan kuman
2.untuk menyembuhkan luka bakar dan membantu proses penyembuhan luka
3.untuk penurun demam dan pereda nyeri,
4.untuk membersihkan luka, kompres luka yang membengkak, menghambat perkembangan dan pertumbuhan kuman,
Penjelasan:
1.Obat merah' atau mercurochrome adalah salah satu antiseptik (cairan untuk mematikan kuman)
2.Levertran adalah salep yang digunakan untuk mengobati luka bakar. Levertran mengandung minyak ikan, minyak ikan dapat menyembuhkan luka bakar dan membantu proses penyembuhan luka
3.paracetamol adalah obat untuk penurun demam dan pereda nyeri
4.Rivanol digunakan untuk membersihkan luka, kompres luka yang membengkak, menghambat perkembangan dan pertumbuhan kuman, membunuh kuman yang berada di luar tubuh, membantu menyembuhkan dan mengeringkan luka, membersihkan dan menyembuhkan bisul.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fridaputri014 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 23 Jul 21