1. Gerak spesifik dalam pencak silat yang dilakukan dengan memindahkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari novivilia23 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Gerak spesifik dalam pencak silat yang dilakukan dengan memindahkan kaki kesegala arah untuk mengubah posisi tubuh agar tidak terkena serangan lawan dinamakan...a tendangan dan elakkan
b Serangan dan tangkisan
c tangkisan dan elakkan
d elakkan dan tangkisan

2. Cara mengelakkan tendangan lawan dalam aktivitas gerakan variasi dan kombinasi gerak spesifik mengelak dari tendangan lawan adalah....
a. melangkahkan kaki kiri ke depan
b. melangkahkan kaki kanan ke depan
c. melangkahkan kaki kanan ke samping
d. melangkahkan kaki kiri ke depan

mohon jawab dengan benar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) d. elakkan dan tangkisan

2) c. melangkahkan kaki kanan ke samping

Penjelasan:

1) Elakan adalah salah satu teknik belaan dalam pencak silat yang dilakukan dengan menghindari serangan lawan. Dalam pelaksanaanya, elakan hanya dilakukan dengan cara memindahkan titik berat badan tanpa mengubah posisi kaki atau kaki kembali ke tempat semula.

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RaniyahFarah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jan 22