Tulislah unsur kebahasaan surat lamaran pekerjaan !

Berikut ini adalah pertanyaan dari tmikhsanya6550 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tulislah unsur kebahasaan surat lamaran pekerjaan !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tempat dan tanggal surat berada di bagian pojok kanan dan diakhiri titik.

2.Penulisan lampiran tidak boleh disingkat.

3. Penulisan lampiran atau perihal dituliskan dengan huruf bukan angka (Lampiran: dua lembar).

4. Penulisan alamat surat menggunakan Yth dan diakhiri titik.

5. Alenia pertama diawali dengan kalimat " Dengan hormat"

6. Menuliskan identitas secara ringkas, poin poin penting seperti nama, alamat, tempat tanggal lahir, pendidikan terkahir.

7. Menuliskan keseriusan dalam menulis surat lamaran kerja dibagian penutup.

8. Menuliskan tanda tangan dan nama terang di pojok kanan bawah surat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dianasari215 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Dec 22