Berikut ini adalah pertanyaan dari arunabaskara10 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Gerak Dominan Adalah Pola Keterampilan Dalam Senam, Gerakan Ini Bisanya Terdiri Atas Beberapa Jenis Pola Gerak Dominan Antara Lain :
- Posisi Pendaratan
- Posisi Statis
- Posisi Gerak Berpindah Tempat
- Posisi Ayunan
- Posisi Melompat
- Posisi Tolakan
- Posisi Putaran
Biasanya Gerak Dominan Juga Disebut Dengan Pola Gerak Yang Mendasari Terbentuknya Keterampilan Senam Atau Uji Diri Yang Peranannya Dominan.
Penjelasan:
Gerak Dominan Biasanya Terdapat Pada Senam Lantai. Senam Lantai Adalah Salah Satu Nomor Senam Yang Artistik, Senam Lantai Menampilkan Gerakan Yang Indah Dan Atraktif Contoh Senam Lain Antara Lain :
- Guling Ke Depan
- Guling Lenting
- Guling Ke Belakang
Manfaat Senam Lantai :
Senam Lantai Ini Memberikan Manfaat Secara Fisik Maupun Secara Mental, Secara Fisik Senam Lantai Ini Dapat Mengembangkan Komponen Fisik Dan Kemampuan Gerak, Misalnya Dapat Melatih Daya Tahan Otot, Kekuatan, Kelenturan, Kelincahan, Keseimbangan, Dan Lainnya. Sedangkan Secara Mental Senam Lantai Ini Berguna Untuk Melatih Keberanian Pesenam.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh adi3263 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 10 Jul 22