QApa yang dimaksud dgn :1. Pelapukan Fisika 2.Pelapukan Kimia 3.Pelapukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari bayujr01 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

QApa yang dimaksud dgn :
1. Pelapukan Fisika
2.Pelapukan Kimia
3.Pelapukan Biologi







#ngasal auto report

QApa yang dimaksud dgn :1. Pelapukan Fisika 2.Pelapukan Kimia 3.Pelapukan Biologi #ngasal auto report​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Pelapukan fisika merupakan pelapukan yang disebabkan oleh proses fisika.

faktor utama yang paling berperan dalam pelapukan ini. Faktor yang paling dominan tersebut adalah suhu udara (baca: polusi udara), tekanan, dan juga kristalisasi garam.

2. Pelapukan kimia merupakan pelapukan yang menghancurkan masa batuan yang disertai perubahan struktur kimiawinya.

pelapukan kimia, dimana pada proses pelapukan kimia terurainya batuan diakibatkan oleh proses kimiawi seperti hidrolis, hidrasi, karbonisasi, oksidasi dimana terjadinya pelarutan seperti pada batuan kapur.

3. pelapukan biologi adalah pelapukan yang disebabkan oleh makhluk hidup.

Penyebabnya adalah proses organisme yaitu hewan, tumbuhan dan manusia, yaitu: Hewan yang dapat melakukan pelapukan antara lain cacing tanah, serangga.

#Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dwiariskayanuarti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22