Tuliskan lima macam teknik dasar melakukan gerak ritmik​

Berikut ini adalah pertanyaan dari chefoka99 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan lima macam teknik dasar melakukan gerak ritmik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Langkah biasa (Loopas)

Cara melakukan langkah Senam irama gaya biasa (Loopas) ini adlah sebagai berikut :

Sikap awal Posisi Badan berdiri tegak, dan kedua tangan simpan di pinggang.Ketika Masuk Hitungan 1: langkahkan kaki kanan dari tumit, telapak kaki, kemudian ujung jari kaki.Kemudian Masuk Hitungan 2: langkahkan kaki kiri sebagaimana kaki kanan.

2. Langkah Rapat ( Bijtrekpas)

Cara melakukan langkah senam Bijtrekpas ini adalah sebagai berikut :

Posisi awal Badan berdiri tegak, dengan kedua tangan disimpan pada pinggang.Hitungan 1: dimulai dengan melangkahkan kaki kanan ke depan.Hitungan 2: di susul dengan melangkahkan kaki kiri ke depan, kemudian diletakkan sejajar dengan kaki kanan.selanjutnya di langkahkan kaki kanan dan kaki kiri secara bergantian.

3. Langkah Depan (Galopas)

Cara melakukan langkah kaki senam irama galopas ini adalah sebagai berikut :

Posisi Badan berdiri tegak, dengan kedua tangan di pinggang.Hitungan 1: langkahkan kaki kanan ke depan.Hitungan 2: kaki kiri menyusul dan bersama-sama melangkah dengan kaki kanan.Kemudian selanjutnya lakukan secara bergantian.

4. Melompat sambil Membuka dan Menutup Kaki.

Untuk melakukan gerakan Melompat sambil membuka dan menutup kaki ini harus agar tidak mengalami kesulitan harus dilakukan dengan bersemangat

maaf ya cuma tau 4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ndahmu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22