Berikut ini adalah pertanyaan dari chrisy4 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Contoh Teks Cerita Inspiratif 1
Judul: Riska dan Ulangan Fisika
Orientasi:
Riska merupakan siswa kelas XI di MA Al Ikhlas Ujung Bone. Dia merupakan anak pendiam yang jarang bersosialisasi dengan teman-temannya. Ia merupakan anak tunggal, sementara kedua orang tuanya sibuk bekerja. Bahkan dalam kesehariannya di sekolah, Riska juga jarang berkumpul dengan temannya.
Rangkaian Peristiwa:
Suatu hari Riska akan menghadapi ulangan yang paling tidak dia sukai, yaitu mata pelajaran Fisika. Urwa adalah teman sekelas yang juara Fisika. Setiap ulangan dia selalu mencetak nilai terbaik di kelasnya. Riska sebenarnya ingin meminta bantuan Urwa untuk mengajarinya belajar Fisika, tapi dia tidak berani bertanya. Maka, Riska agak kesulitan saat menangani ulangan Fisika itu. Riska bukan tipikal orang yang terlalu banyak bersosialisasi, maka ia tak berani bertanya kepada Urwa untuk mengajari nya Fisika yang dia benci itu. Akhirnya, Riska mendapat nilai yang tak maksimal lalu ia tak lulus ulangan Fisika. Di hari itu, Riska sangat kecewa akan kegagalan nya karena dari sifat tidak ingin bersosialisasi kepada Urwa. Sedangkan Urwa, ia mendapat nilai maksimal atau diatas nilai 95.
Terimakasih telah membaca, semoga membantu.
Maaf jika ada salah kata ataupun salah menjawab.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shounenailovers4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 05 Aug 23