bagaimana caramu melakukan kombinasi jalan cepat dan lari?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ardanaarsi6 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana caramu melakukan kombinasi jalan cepat dan lari?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara melakukan kombinasi jalan cepat :

ayunan dan gerakan tungkai di depan : persiapan yang dilakukan yaitu berdiri dengan kondisi kedua kaki dibuka, kedua lengan bersiap untuk memulai start dengan kondisi tertekuk di samping badan, pandangan fokus ke depan. Memulai jalan cepat yaitu ayunan lengan dan tungkai di tempat, ayunan lengan yang wajar dari muka ke belakang dan sikut ditekuk kurang dari 90°

gerak berjalan pada garis lurus tanpa ayunan pada lengan : persiapannya yaitu berdiri pada garis lurus dengan jarak 8 - 10 m, kedua lengan tertekuk di sebelah atas samping badan. Pelaksanaan jalan cepat dilakukan dengan cara berjalan pada garis lurus, kedua lengan tidak ikut bergerak sampai jarak 9 - 10 m, dilakukan baik secara individu maupun kelompok.

Pembahasan

Teknik melakukan jalan cepat :

teknik dasar jalan cepat awalan dan melakukan tolakan melalui atas box : berdiri dan bersiap di belakang garis start, badan condong ke depan, mulai melangkah ke depan sekaligus dimulai gerak berjalannya, pandangan mata fokus ke depan.

gerakkan kaki jalan cepat : dorong dari kaki belakang ke depan dari tumit telapak dan jari - jari kaki, melangkahkan kaki dengan ringan tanpa beban, gerak kaki mendatar bukan melompat.

gerak kaki mendatar bukan lompat : bahu rileks atau tidak tegang, ayunan lengan mengayun dari muka ke belakang dan kondisi sikut ditekuk kurang lebih 90° serta mengkondisikannya seimbang mungkin

keterampilan posisi togok jalan cepat : badan tetap tegak saat berjalan dan tidak membungkuk, pundak tidak terangkat dan tidak mengayun

keterampilan gerak pinggul jalan cepat : gerakkan pinggul yang fleksibel dan tidak kaku, berjalan dengan gerak memutar pada bagian panggul

memasuki garis finish : jangan mengurangi kecepatan jika akan memasuki garis finish, berusaha untuk membungkukkan bahu ke depan untuk mempercepat dalam mencapai garis finisgh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh azzamnazriel108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Dec 22