C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Jelaskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari rayhanmuhammadah4 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

C. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!1. Jelaskan yang dimaksud dengan lari akselerasil!
2.Jelaskan yang dimaksud dengan kecepatan! 3. Bagaimanakah cara melakukan latihan kelentukan? soal HOTS
4. Jelaskan perbedaan push up dan squat jump?
5. Tuliskan dua contoh latihan untuk melatih kekuatan otot lengan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Latihan lari cepat akselerasi atau acceleration sprint adalah percepatan secara bertahap dari lari lambat, kelangkah cepat, kemudian diikuti dengan lari cepat yang pelaksaannya diselingi waktu istirahat disetiap latihannya.

2. kecepatan adalah kemampuan untuk melakukan gerakan tertentu, atau gerakan berturut-turut / sejenis, dan gerakan berpindah dari satu tempat ke tempat yang lain (menempuh jarak) dalam waktu yang sesingkat mungkin.

3. •Posisi awal, berdiri dengan kedua kaki dibuka selebar bahu.

•Kaitkan jari-jari tangan satu sama lain dengan posisi telapak tangan menghadap ke atas.

•Putar kedua telapak tangan hingga menghadap ke depan jauh dari tubuh, lalu tahan sikap tersebut selama 3 detik.

4. •push up dilakukan dengan tumpuan 2 tangan sedangkan squat jump itu tumpuannya kaki.

•squat jump merupakan gerakan yang dilakukan dengan tumpuan kaki dan badan naik turun. Gerakan squat jump bertujuan menguatkan otot kaki.

5.Push-up dan Pull-up.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dewimayangsaridwi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Mar 23