bisa terangkan unsur utama pada senam irama!

Berikut ini adalah pertanyaan dari aryaanggidharma8996 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Bisa terangkan unsur utama pada senam irama!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas: 6

Mapel: Penjaskes

Kategori: Gerakan ritmik

Kata Kunci: gerakan ritmik, unsur gerakan ritmik

Kode: 6.22.4

Aktivitas gerak berirama atau biasa di sebut juga senam irama adalah salah satu aktivitas gerak yang dipilih secara sengaja dengan cara mengikuti irama musik yang sudah di tentukan sehingga melahirkan kelenturan gerak, kontinuitas, dan durasi tertentu. Kegiatan ini memiliki manfaat dalam mengembangkan komponen fisik dan kemampuan gerak atau motor ability. Adapun unsur-unsur yang menjadi dasar dalam senam irama meliputi: keluwesan adalah penguasaan gerak yang selaras dengan ketukan musik, kesinambungan gerakan adalah gerakan yang dilakukan tidak terlihat ada jeda ketika melakukan perpindahan dari satu gerakan ke gerakan lain, dan ketepatan irama adalah kesesuaian ketukan dan gerakan.

soal-soal lain untuk belajar materi penjas gerakan ritmik: yomemimo.com/tugas/16748484

Kelas: 6Mapel: PenjaskesKategori: Gerakan ritmikKata Kunci: gerakan ritmik, unsur gerakan ritmikKode: 6.22.4Aktivitas gerak berirama atau biasa di sebut juga senam irama adalah salah satu aktivitas gerak yang dipilih secara sengaja dengan cara mengikuti irama musik yang sudah di tentukan sehingga melahirkan kelenturan gerak, kontinuitas, dan durasi tertentu. Kegiatan ini memiliki manfaat dalam mengembangkan komponen fisik dan kemampuan gerak atau motor ability. Adapun unsur-unsur yang menjadi dasar dalam senam irama meliputi: keluwesan adalah penguasaan gerak yang selaras dengan ketukan musik, kesinambungan gerakan adalah gerakan yang dilakukan tidak terlihat ada jeda ketika melakukan perpindahan dari satu gerakan ke gerakan lain, dan ketepatan irama adalah kesesuaian ketukan dan gerakan.soal-soal lain untuk belajar materi penjas gerakan ritmik: https://brainly.co.id/tugas/16748484

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hendrap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Nov 18