bagaiman sikap awal saat akan melakukan gerak ayunan dua lengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari cahyanidwi267 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaiman sikap awal saat akan melakukan gerak ayunan dua lengan silang didepan dan belakang badan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

- Posisi badan berdiri tegak dengan arah pandang lurus ke depan.

- Kaki kiri melangkah ke depan dan tangan lurus ke depan.

- Pada hitungan pertama, ayunkan kedua lengan ke arah belakang.

- Pada hitungan kedua, ayunkan kedua lengan ke arah depan dan kembali pada posisi awal yaitu lurus ke arah depan.

- Pada hitungan ketiga dan keempat lakukan gerakan yang sama dengan gerakan [ada hitunga pertama dan kedua.

- Pada hitungan kelima, posisikan kedua lengan ke arah belakang dan ayunkan ke arah depan.

- Pada hitungan keenam, ayunkan kedua lengan ke arah belakang hingga kedua lengan lurus ke arah belakang.

- Pada hitungan ketuhuh dan kedelapan lakukan gerakan yang sama dengan gerakan pada hitungan kelima dan keenam.

Penjelasan:

Ayunan lengan adalah salah satu gerakan dasar dalam senam irama. Dalam ayunan lengan dibutuhkan kelenturan tubuh yang baik. Tujuannya agar kita bisa menggerakkan persendian pada lengan kita dengan baik.

Ayunan lengan ini bisa dilakukan dengan menggunakan satu lengan ataupun dengan kedua lengan. Selain itu, gerakan ayunan lengan ini juga bisa dikombinasikan dengan gerakan langkah kaki sehingga bisa menghasilkan gerakan yang lebih rumit dan kompleks. Namun, untuk bisa mengkombinasikan gerakan langkah kaki dan ayunan lengan, kita memerlukan koordinasi tubuh yang baik.

jadikan Jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh femasmichl dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 27 Apr 23