I. Ayo, mengerjakan soa 1. Sebutkan jenis-jenis pemanasan dalam senam!

Berikut ini adalah pertanyaan dari al6928017 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

I. Ayo, mengerjakan soa 1. Sebutkan jenis-jenis pemanasan dalam senam! Jawab: 2. Mengapa setelah melakukan senam lantai perlu dilakukan gerakan pendinginan? Jawab: 3. Bagaimana cara melakukan guling depan dengan awalan jongkok? Jawab: Soal High Thinkingplis jawa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

.

Penjelasan:

1. -Pemanasan Statis.

-Pemanasan Pasif.

-Pemanasan Dinamis.

-Pemanasan Balistik.

-Pemanasan Aktif Terisolasi.

-Pemanasan Isometrik.

-Pemanasan Neuromuscular.

2. Mengembalikan ritme pernapasan dan suhu tubuh sama seperti sebelum olahraga. Membuat otot menjadi lebih rileks, sehingga mengurangi risiko terjadinya cedera, DOMS, dan kram kaki. Meningkatkan fleksibilitas tubuh.

3.Berjongkok dengan kedua tangan dan kaki rapat. ...

Angkat panggul ke atas dengan bertumpu pada kedua tangan di lantai. ...

Kedua siku tangan dibengkokkan dengan panggul tetap ditinggikan. ...

Badan yang telah dicondongkan ke depan tersebut dijatuhkan ke depan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh amirakhanza dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 May 23