1. Jumlah penduduk Indonesia yang tinggal di desa sekitar 46

Berikut ini adalah pertanyaan dari wahyuhegantara90 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Jumlah penduduk Indonesia yang tinggal di desa sekitar 46 % . Padahal , hampir 80 % luas daratan Indonesia adalah perdesaan . Keadaan ini menunjukkan bahwa lahan di desa masih cukup luas. Dampak yang terjadi dari fenomena ini terhadap struktur ruang desa,yaitu...
A. sebagian besar lahan di desa digunakan untuk kegiatan pertanian , perkebunan , perikanan , dan peternakan
B. lahan di desa produktif dan semuanya digunakan untuk kegiatan industri
C. produktivitas lahan pertanian di desa seragam
D. karena kesuburannya , lahan di desa banyak menjadi rebutan dan terjadi alih fungsi lahan
E. banyak penduduk desa yang meninggalkan desa dan bekerja di kota

2. Setiap desa akan mencapai tingkatan yang berbeda - beda. Perkembangan desa dapat dilihat berdasarkan kondisi fisik maupun sosial budaya masyarakat yang ada di desa tersebut .Kondisi fisik desa dapat memengaruhi kemajuan, karena...
A. lokasi yang jauh dan sulit terjangkau membuat desa terisolir
B. memudahkan penduduk dalam bersosialisasi dengan tetangga
C. memberi kemudahan akses penduduk desa dalam menerima dan berinteraksi dengan dunia luar
D. kondisi fisik yang datar lebih cepat berkembang
E. penduduk lebih memilih tinggal di wilayah terpencil dan terisolasi

3. Manusia dalam interaksinya dengan lingkungan memiliki struktur keruangan yang khas .Kondisi struktur keruangan dalam pemanfaatannya, menyesuaikan dengan kondisi lingkungan di sekitarnya. Contoh adaptasi manusia terhadap kondisi lingkungan sekitar di antaranya ....
A. nelayan di pesisir menggunakan bubu atau jaring dari bambu untuk menangkap ikan
B. lahan kering di desa ditanami padi
C. komoditas kentang ditanam di wilayah pesisir
D. di daerah gunung menggunakan atap dari genting untuk menghangatkan suhu ruangan
E. nelayan berlayar pada pagi hari dan pulang pada malam hari

4. Struktur ruang kota satu dengan lainnya berbeda - beda. Perbedaan ini dipengaruhi oleh banyak faktor. Salah satunya adalah penduduk. Penduduk dapat memengaruhi struktur ruang kota karena...
A. kepemilikan lahan di kota relatif lebih luas dibandingkan penduduk desa
B. penduduk kota besar membu tuhkan lahan, sehingga penggu naan lahan di kota lebih intensif bila dibandingkan dengan desa
C. tersedianya ruang terbuka yang masih cukup luas untuk mendukung kegiatan penduduk kota
D. penduduk kota bergantung pada desa dalam memenuhi kebutuhan hidupnya
E. penggunaan lahan di desa didominasi lahan nonpertanian dan di kota didominasi lahan pertanian

5 Kota adalah suatu daerah terbangun yang didominasi jenis penggunaan lahan nonpertanian. Penduduknya juga bekerja di sektor industri dan jasa. Untuk mendukung kegiatan perkotaan dibangunlah fasilitas ekonomi, seperti pasar dan mal. Tujuan pembangunan fasilitas ekonomi di antaranya ...
A. memperlancar mobilitas barang dan manusia
B. menjadi pusat pemerintahan dan pengambilan kebijakan
C. pertukaran informasi dan komunikasi lebih lancar
D. menjaga daya beli masyarakat
E. digunakan sebagai kegiatan jual beli masyarakat kota


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. a

2.c

3.a

4.b

5.e

Penjelasan:

klo slah maaf

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rickostivan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Dec 22