langkah panjang digunakan untuk lari?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari arsim3110 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Langkah panjang digunakan untuk lari?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

LARI JAUH (MARATHON)

Penjelasan:

Lari Jarak Jauh disebut juga Maraton adalah ajang lari jarak jauh sepanjang 42,195 km (26 mil dan 385 yard) yang dapat ditempuh sebagai lomba di jalan raya maupun luar jalan raya

Berlari dengan koordinasi gerak yang baik akan dapat menghemat banyak tenaga dan juga terhindar dari cedera. Namun, masih banyak yang belum tahu cara berlari yang benar. Agar bisa berlari dengan benar, Anda perlu mengetahui postur dan teknik yang baik. Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan:

Badan rileks, tidak kaku, dan sedikit condong ke depan.

Pandangan lurus ke depan.

Ayunkan lengan dengan rileks

Atur irama dan panjang langkah agar tepat dan teratur

Saat mendarat, mendaratlah dengan bola kaki atau telapak bagian tengah agak ke depan.

Hindari menekan langkah yang terlalu keras ke tanah (vertikal). Sebaliknya, melangkah seolah-olah mendorong ke depan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Pitaaaaaaaaaaaaaaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Feb 23