hujan turun dengan lebat. banyak daun dan ranting pohon berguguran

Berikut ini adalah pertanyaan dari siyska84220 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Hujan turun dengan lebat. banyak daun dan ranting pohon berguguran di halaman rumah. keesokan hariny, pak ilham mengajak seluruh anggota keluarga membersihkan halaman. berguguran. beni dan dinda mengumpulkan ranting-ranting pohon ke dalam karung. dinda merasa lelah sehingga meminta izin untuk beristirahat.ibu Ratna mengucapkan terimakasih kepada dinda, kemudian mengizinkannya untuk beristirahat. akan tetapi,beni meminta dinda untuk tdk beristirahat agar pekerjaan mereka cepat selesai.a. apa kelebihan sikap bu Ratna?

b. apa kekurangan sikap beni?

c. apa saranmu untuk beni?

d. jika menjadi beni, apakah kamu akan melakukan sikap yang sama kepada dinda? jelaskan alasanmu.

bntu dng:(​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. kelebihan sikap Bu Ratna adalah, menghargai orang lain dan tidak memaksakan kehendaknya kepada orang lain.

2. kekurangan sikap beni adalah, suka memaksakan kehendaknya kepada orang lain, dan tidak memperdulikan orang lain

3. Saran saya adalah, beni harus lebih bisa belajar untuk tidak memaksakan kehendak kepada orang lain, dan selalu memperdulikan orang lain.

4. Jika saya menjadi beni saya tidak akan melakukan sikap yang sama kepada Dinda. alasannya adalah karena kita tidak boleh memaksakan kehendak kita kepada orang lain.

Penjelasan:

Maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rarabukananakkuar dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 23 Oct 22