8. Sikap awal saat melakukan ayunan tangan mengitari kepala, yaitu

Berikut ini adalah pertanyaan dari bondanndan144452778 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

8. Sikap awal saat melakukan ayunan tangan mengitari kepala, yaitu posisi lutut9. Looppas dalam aktivitas senam irama sering disebut dengan
10. Alat yang digunakan dalam senam irama, antara lain​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

9. Looppas atau gerak langkah kaki biasa

Gerak langkah kaki biasa dilakukan dengan menjadikan bagian ujung kaki sebagai tumpuan berat badan. Gunakan irama 2/4 (dd), 3/4 (ddd), 4/4 (dddd) diambil sikap tegak, langkah kaki kiri, kedua lengan lepas di samping badan.

10. senam irama adalah salah satu jenis senam yang dilakukan dengan mengikuti irama musik atau nyanyian. Senam irama dapat dilakukan dengan atau tanpa menggunakan alat. Alat yang biasa digunakan dalam senam irama yaitu bola, tali, tongkat, simpai dan pita.

Penjelasan:

maaf kak bisa jawabnya no 9,10

saja

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh seletbedah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21