sebutkan nama beserta fungsinya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rezatambrin pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan nama beserta fungsinya​
sebutkan nama beserta fungsinya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Speaker, Berperan Sebagai Output Audio (Mengeluarkan Suara)

B. D Pad, D Pad Berperan Sebagai Alat Untuk Menggerakkan Kursor (FYI: DPad Tidak Ada Di Komputer/PC, Hanya Ada Di Laptop)

C.Monitor, Berperan Untuk Menampilkan/Memproyeksikan Gambar/Frame Di Video

(Sekedar Info: Tiap Layar Mempunyai Refresh Rate Yang Berbeda, Biasa Disebut Hz)

D:Sepertinya Komputernya: Berperan Sebagai "Otak" Dari Layar, Dan Memerintahkan Layar Untuk Menampilkan Sesuatu

E:Printer, Berguna Untuk Memprint Gambar Dari Format Tertentu Menjadi Di Kertas

F: Nggak Tau Namanya, Tapi Kayaknya Mesin Fotokopi (Atasnya): Berguna Untuk Menyalin Kertas, Atau Apapun Yang Berbentuk Fisik

G: SSD (Solid State Drive): SSD Berperan Sebagai Penyimpanan Di Komputer, PC Dll

(FYI:SSD Lebih Cepat Daripada HDD)

H:Proyektor: Berguna Untuk Memproyeksikan Gambar, Video

I: Nggak Tau Namanya (Maaf)

J:Keliatan Kaya Dalem Processor, Ini Berguna Untuk Menjalankan Processor

K:Processor/CPU, Ini Berperan Sebagai Otak Dari Komputer, Membaca Bit Demi Bit, Dan Membaca Bahasa Pemrograman

L:Hdd Gunanya Sama Seperti SSD, Cuma, HDD Lebih Besar, Dan Kecepatan Bacanya Tidak Secepat SSD

M: Motherboard, Berguna Untuk Menaruh Komponen² Dari Komputer (GPU, CPU, Dll)

N:Gatau Namanya, Tapi Mirip SSD NVME: Biasa Dipasang Di Motherboard

O: Keyboard, Ini Berguna Sebagai Alat Mengetik/Mengoprasikan Segala Yang Ada Di Komputer

(FYI: Keyboard Mempunyai Switch Yang Berbeda²)

P:Graphics Card, Berguna Untuk Menjalankan Operasi Grafis Yang Berbentuk Kode Biner

Penjelasan:

Maaf Kalo Salah ;)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TitoEstu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 11 Jun 21