Sebutkan 5 tujuan dari senam irama!

Berikut ini adalah pertanyaan dari RiscaAR pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan 5 tujuan dari senam irama!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tujuan dari senam irama ialah sebagai berikut :

  1. Meningkatkan kekebalan tubuh
  2. Meningkatkan fungsi jantung untuk tubuh
  3. Kinerja paru-paru dapat meningkat  
  4. Menambah stamina dan kekuatan tubuh
  5. Meningkatkan koordiansi tubuh untuk orang yang akan memasuki usia rentan

Pembahasan

Gerakan dasar senam irama selalu menekankan kelenturan, ketepatan irama dan kontinuitas gerak. Berikut ialah jenis gerakan pada senam irama :

  • Tanpa alat : gerakan ini menekankan pada gaya dan teknik dari kemampuan menari. Gerakan ini biasanya digunakan untuk yang sedang memulai belajar senam irama.
  • Dengan tali : gerakan yang bisa dibilang mirip dengan lompat tali, namun gerakannya lebih bervariasi sepeti berayun, rotasi dan melempar.
  • Dengan tongkat : gerakan ini bisa dilakukan dengan menghentak-hentakkan tongkat atau gerakan lainnya dengan mengikuti irama.

Pelajari lebih lanjut  

1. Materi tentang Perbedaan antara senam irama dan senam biasa,yaitu pada senam irama menambahkan yomemimo.com/tugas/10922860

2. Materi tentang Irama apa saja yang biasanya digunakan dalam senam irama! yomemimo.com/tugas/14887123

3. Materi tentang Apa itu senam irama dan senam lantai? yomemimo.com/tugas/4539713

-----------------------------

 

Detil jawaban

Kelas: 4

Mapel: Penjaskes

Bab: Bab 6 - Senam Irama

Kode: 4.22.6

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhella2108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 Jul 18