tahap awalan dan akhir setelah melakukan senam ( pemanasan pendinginan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nicholas11234 pada mata pelajaran Penjaskes untuk jenjang Sekolah Dasar

Tahap awalan dan akhir setelah melakukan senam ( pemanasan pendinginan )yang khusus jawab kukasih 20points di karena kan jarang yang ngerti dan menjawab

#janganngarangkalaugamaukenarepport​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawabn:

Aktivitas pemanasan dan pendinginan dalam olahraga merupakan hal yang sangat wajib dilakukan.

Aktivitas pemanasan dan pendinginan dalam olahraga merupakan hal yang sangat wajib dilakukan.Karena salah satu tujuannya adalah agar tidak ada bagian tubuh yang mengalami cedera ketika melakukan olahraga.

Aktivitas pemanasan dan pendinginan dalam olahraga merupakan hal yang sangat wajib dilakukan.Karena salah satu tujuannya adalah agar tidak ada bagian tubuh yang mengalami cedera ketika melakukan olahraga.Tahukah kamu apa itu pemanasan dan pendinginan dalam olahraga?

Aktivitas pemanasan dan pendinginan dalam olahraga merupakan hal yang sangat wajib dilakukan.Karena salah satu tujuannya adalah agar tidak ada bagian tubuh yang mengalami cedera ketika melakukan olahraga.Tahukah kamu apa itu pemanasan dan pendinginan dalam olahraga?Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pemanasan dalam olahraga diartikan sebagai serangkaian persiapan sebelum pertandingan atau pelatihan.

Aktivitas pemanasan dan pendinginan dalam olahraga merupakan hal yang sangat wajib dilakukan.Karena salah satu tujuannya adalah agar tidak ada bagian tubuh yang mengalami cedera ketika melakukan olahraga.Tahukah kamu apa itu pemanasan dan pendinginan dalam olahraga?Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pemanasan dalam olahraga diartikan sebagai serangkaian persiapan sebelum pertandingan atau pelatihan.Sedangkan arti pendinginan diartikan sebagai sebuah upaya atau kegiatan untuk mendinginkan sesuatu

Penjelasan:

Aktivitas pemanasan dilakukan sebelum berolahraga. Dikutip dari situs Mayoclinic.org, pemanasan dalam olahraga sangatlah penting.

Salah satu tujuannya adalah untuk membiasakan sistem kerja kardiovaskular atau jantung dan pembuluh darah saat sebelum dan sesudah melakukan aktivitas olahraga.

Aktivitas pemanasan yang dilakukan secara bertahap memang membuat tubuh berkeringat dan meningkatkan suhu tubuh.

Namun, hal ini sangat baik untuk jantung serta pembuluh darah, karena aktivitas pemanasan terbukti meningkatkan aliran darah ke otot.

Manfaat pemanasan

Selain itu, aktivitas pemanasan sebelum olahraga juga bisa meminimalisir risiko cedera serta nyeri otot.

Aktivitas pendinginan dilakukan sesudah berolahraga. Sama dengan aktivitas pemanasan, pendiginan dalam olahraga juga sangatlah penting.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dianaayusaputri28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Jun 21